Babinsa Pos Ramil Peunaron Lakukan Pendampingan Petani Rontokan Padi Hasil Panen

    Babinsa Pos Ramil Peunaron Lakukan Pendampingan Petani Rontokan Padi Hasil Panen
    Aceh Timur - Babinsa Pos Ramil 01/Peunaron Kodim 0104/Aceh Timur Serka Muhammad Hendra melakukan pendampingan kepada Rusman salah satu petani yang sedang merontokan padi hasil panen di Desa Lokop, Kecamatan Serbajadi, Kabupaten Aceh Timur

     Aceh Timur - Babinsa Pos Ramil 01/Peunaron Kodim 0104/Aceh Timur Serka Muhammad Hendra melakukan pendampingan kepada Rusman salah satu petani yang sedang merontokan padi hasil panen di Desa Lokop, Kecamatan Serbajadi, Kabupaten Aceh Timur, Rabu (09-02-2022).

    Peran TNI dibidang pertanian merupakan bentuk wujud keterlibatan TNI dalam upaya meningkatkan ketahanan pangan dan kesejahtraan petani yang berada diwilayah. Seperti kegiatan yang dilakukan oleh Serka Hendra yang turut membantu proses perontokan padi milik Rusman yang pekan lalu telah melakukan penen padi.

    Kami turut membantu petani melakukan perontokan padi yang dilakukan dengan menggunakan mesin perontok padi, kegiatan ini merupakan salah satu tugas babinsa dalam upaya pendampingan kepada para petani, ujarnya.

    Ini adalah peran serta kami selaku Babinsa dalam melakukan pendampingan kepada para petani. Sudah menjadi tugas kami untuk mendampingi para petani, dengan ikut membantu mereka mulai dari penanaman padi sampai dengan pengolahan pada proses perontokan padi seperti sekarang ini, sambungnya.

    Kita berharap dengan kita aktif melakukan pendampingan kepada para petani ketahanan pangan wiliyah ini dapat meningkat sehingga kebutuhan beras masyarakat dapat tercukupi.

    Pertanian
    Kusdiyono

    Kusdiyono

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0104/Atim, Dirgahayu Hari Pers Nasional,...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa 20/Pante Bidari, Jadikan Komsos...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Irjen TNI Buka Pelatihan BHD dan Screening Jantung Bagi Personel TNI
    Kemenkumham Raih Dua Penghargaan Bergengsi atas Inovasi Pelayanan Publik!
    Polri Menyelamatkan Anak yang Dijual Ayahnya untuk Foya-Foya

    Ikuti Kami